Monday, November 1, 2010

CRISTIANO RONALDO CETAK SEJARAH GOL REAL MADRID Sangat Fenomenal CR7 Ronaldo

FOTO CRISTIANO RONALDO CR7 REAL MARDIRD FENOMENAL - Cristiano Ronaldo Cetak Sejarah Gol Real Madrid Sepanjang Masa. Cristiano Ronaldo CR7 Memang Sangat Fenomenal! Cristiano Ronaldo sepertinya memang pantas dijuluki Tuan Oktober dan menilai dirinya sendiri sedang fenomenal. Bagaimana tidak, ia kini sudah menorehkan rekor baru di Real Madrid. Simak pula Video Youtube Real Madrid Vs Hercules 3-1 Cristiano Ronaldo CR7 2 Gol dan Video Real Madrid Vs Racing Santander 6-1 (Youtube) Cristiano Ronaldo Cetak 4 Goal.

Ronaldo saat ini sedang "on-fire". Gol demi gol sudah ia lesakkan ke dalam gawang lawan-lawan Madrid dalam sejumlah pertandingan belakangan.

Terakhir, pemain Portugal berusia 25 tahun tersebut menyumbang sepasang gol dalam kemenangan 3-1 El Real atas Hercules dalam lanjutan pertandingan La Liga Primera pada akhir pekan lalu.

Tambahan dua gol tersebut membuat Ronaldo sudah genap mengoleksi sepuluh gol dalam empat partai beruntun Madrid di Liga. Ialah pemain pertama Madrid yang mampu melakukannya, seperti dicatat dalam situs klub tersebut.

Ronaldo mengawali rentetan dalam empat laga itu dengan membuat dua gol atas Deportivo La Coruna, disusul dua gol lagi ke gawang Malaga. Racing Santander menjadi lumbung gol dengan empat gol darinya, sebelum Ronaldo menambah dua gol lagi ke gawang Hercules.

Setelah menjadi pemain pertama Real Madrid yang bikin sepuluh gol dalam empat partai beruntun, Ronaldo kini akan mengejar rekor Ferenc Puskas yang selalu mencetak gol dalam tujuh pertandingan beruntun Madrid di liga, dengan total 13 gol. detik.com

Hasil klasemen sementara Liga Spanyol 2010/2011

Berikut ini sejarah gol yang dicetak pemain Real Madrid termasuk Cristiano Ronaldo dalam empat partai beruntun Liga Spanyol sepanjang masa:

GAMBAR CRISTIANO RAONLADO CR7 DALAM SEJARAH GOAL REAL MADRID TABEL

No comments:

Post a Comment